TVS Luncurkan RTR 180 Xventure Dengan Harga 18 Jutaan Bro!
Kawan, hari ini PT TVS Motor Company Indonesia resmi meluncurkan motor sport terbarunya yakni TVS RTR 180 XVENTURE. Dibandrol dengan harga Rp 18.430.000 untuk OTR Pulau Jakarta, motor ini diklaim sangat irit dengan rata-rata konsumsi BBM 1 Liter untuk 45 Km berdasarkan pengujian internal.
TVS menargetkan penjualan rata-rata untuk tipe XVENTURE ini sebanyak 400 unit/bulan dengan 4 Varian warna : merah, hijau, hitam dan putih. Chief Marketing Officer PT TVS Motor Company Indonesia (TMCI), Herry Budijanto Dragono, menuturkan dengan ketangguhan dan keunggulan yang ditawarkan pada TVS RTR 180 Xventure, maka motor ini dapat diterima dengan baik oleh masyarakat Indonesia.
“Kami juga menawarkan harga yang relatif bersaing dengan motor jenis sport lainnya yang ada di kelasnya”, kata Herry di sela-sela peluncuran Apache 180 Xventure di Pondok Laguna, Parkir Timur Senayan, Jakarta, Selasa (6/5/2014).
Tak hanya itu, untuk mempermudah kepemilikan motor TVS, TMCI juga sudah bekerjasama dengan lembaga pembiayaan secara kredit seperti Adira, Smart Finance, CSF, MTF dan Mandala Finance.
Ini dia spesifikasi TVS Apache RTR 180 Xventure :
Kapasitas silinder 177,4 cc
Jumlah silinder tunggal.
Tenaga maksimum 12,52 kW (17,03 bhp) pada 8.500 rpm.
Torsi maksimum 15,5 Nm pada 6.500 rpm.
Bore x stroke 62,5 mm x 57,8 mm.
Rasio kompresi 9,5 : 1 Tipe.
Karburator Mikuni BS-29 Tipe katup 2 katup.
Single over head camshaft Putaran idle : 1.400 rpm. Pengapian : IDI-Dual Mode Digital Ignition.
Last, MDblog hanya bisa bilang muantep tenan masbro!, makin banyak pilihan sport batangan dengan cc>150, dengan harga yang semakin bersaing pula. Tantang cicilanmu!.
Baca juga :
- Awas…!!!, Ban Motor Pecah Tiba-Tiba?, Mungkin Karena Ini Penyebabnya
- Nyobain Pedasnya Kuliner Sambal Bu Rudy Lewat Kemudahan Delivery JNE – Pesona Nusantara
- Honda Modif Contest 2017 Sambangi 15 Kota di Indonesia, Surabaya : 16 Juli Bro!
- Pengalaman Seru Nobar #SachsenringGP 2017 di Kopi Kelir Gresik Bareng PT. MPM Distributor
- Buka Puasa Bareng PT. MPM Distributor dan Blogger Jatim Bersama Adik-Adik Yayasan Nurani Mandiri
- Press Release : Suzuki Asian Challenge 2017 “Kejar Target Lebih Tinggi di Jepang, Team Suzuki Indonesia Giat Berlatih”
- Press Release : Pendaftaran Yamaha Engineering School (YES) Angkatan 10 Surabaya Kembali Dibuka Guys…!!!
- Pentingnya Perilaku Berkendara Aman di Jalan Raya, Mendasar sih… Tapi Susah! #cari_aman
- Ini Daftar Pemenang 6 Kelas Astra Honda – Safety Riding Instructor Competition (AH-SRIC) 2017, Cie…. Yang Pergi ke Jepang Sukses Ya…!!!
- Meriahnya Gelaran Astra Honda – Safety Riding Instructor Competition (AH-SRIC) 2017 di Surabaya Oleh PT. MPM
Posted on 6 Mei 2014, in Info Roda Dua, TVS and tagged info roda dua, masdaniblog.com, tvs rtr 180, tvs xventure. Bookmark the permalink. 18 Komentar.
mantap mas broo 😀
http://nivikoko.wordpress.com/2014/05/06/hot-kini-terkuak-alasan-logis-honda-cb150sf-kalah-adu-top-speed-dengan-yamaha-new-vixion-dijalan-raya/
jos!
lumayan murah
buat ambl hati konsumen bro
durung nulis iki…. sibuk sik. nyilih fotone yo mas
sip-sip mas… nek uwes ojo lali mbalikne yo, wekkekekekek :p
Ngga ada saingan di kelas 180cc skrng ya? Bajaj stop?
http://cahyadip.wordpress.com/2014/05/06/memanaskan-mesin-sepeda-motor-yang-benar/
Bajaj udah ndak ada gaungnya Kang Yadi… TVS lebih konsiste. kedepannya Bajaj dihandle kawasaki keknya, kecuali kalo pasar pulsar yg dijual kawasaki menggeliat bisa jadi dia balik ke INA lagi
mantaapp
TVS Rilis Apache RTR 180 Xventure
http://monkeymotoblog.com/2014/05/06/tvs-apache-rtr-180-xventure-resmi-rilis-siap-riding-tanpa-batas/
Lumayan apik…
http://anangcozzblog.wordpress.com/2014/05/06/motogp-rossi-tentang-penampakan-throttle-full-elektronik-di-motor-marc-marquez/
ganteng memang masbrooo
Semoga performa sesuai dng tagline xventure (xtreme adventure) nya
udah diuji coba gasrukan 10.000 KM di Kalimantan masbro 🙂
Ada linknya buat liputan round borneonya gak masbro? Boleh juga buat referensi 🙂
Bisa diintip disini masbro.. MDblog belom bikin soalnya.. hehehe
http://oto.detik.com/read/2014/03/23/165532/2534036/1208/tvs-apache-taklukkan-ganasnya-kalimantan
aku wingi marani nang TVS jatake rung ono motore….
http://arrayprojects.wordpress.com/2014/05/07/rasane-koyok-opo-yoo-lek-numpak-ninja-seng-koyok-iki/
jare wong dealer e kapan mlebu mas?
mustine di distribusikne sek sebagian baru iklane di werewer… lumayan iso gwe spyshoot pisan
Ping-balik: TVS Manjakan Konsumennya Dengan Program Servis Dirumah Sendiri, Uenak Tenaaaaan…!!! | Mas Dani Blog